Koramil 0824/27 Jombang Pantau Ternak Sapi Warga, Cegah Penyebaran PMK

    Koramil 0824/27 Jombang Pantau Ternak Sapi Warga, Cegah Penyebaran PMK

    JEMBER - Dalam upaya pencegahan penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK), Koramil jajaran Kodim 0824/Jember bersama aparat terkait, terus melakukan pemantauan ternak sapi warga, sepertinyahg dilakukan oleh Koramil 0824/27 Jombang pada Sabtu 20/08/2022.

    Pemantauan yang dilakukan oleh Sertu Subur tersebut dengan sasaran ternak sapi milik Munir Dusun Sariagung Desa Sarimulyo Kecamatan Jombang Kabupaten Jember yang kondisinya suspek PMK.

    Menurut Danramil 0824/27 Jombang Kapten Inf Agus Suhartoyo, keberadaan Babinsa melaksanakan pemantauan tersebut sekaligus memberikan sosialisasi terkait langkah-langkah yang harus dilakukan, dalam menjaga kesehatan ternaknya.

    Pelaksanaan pemantauan dilakukan dari rumah kerumah peternak tersebut,  dilakukan bersama petugas kesehatan dari Puskeswan Kencong. Jelas Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, dalam konfirmasinya terkait dengan kegiatan Jajarannya menyatakan, bahwa tugas pemantauan tersebut merupakan upaya dalam mencegah penyebaran PMK.

    Sebagai bagian dari tugas pokok kita TNI dalam membantu pemerintah dalam percepatan penanganan PMK yang menjadi momok bagi peternak sapi. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Stabilitas, Poskoramil 0824/29 Ajung...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Polres Jember Berhasil Ungkap Curanmor, Tiga Tersangka dan 13 Unit Motor Diamankan
    Pangdam Brawijaya Gagas Pesantren Kilat, Pasukan Tempur Kaji Kitab dan Tafsir
    Pangkogabwilhan II Kunjungi Mabrigif 9/K, Kasdim 0824/Jember Ikut Menyambut Kedatangannya
    Pangdam Brawijaya Gagas Pesantren Kilat, Pasukan Tempur Kaji Kitab dan Tafsir
    Polres Jember Berhasil Amankan Tersangka Penyebar Berita Hoax Penculikan Anak
    Carok di Sumberbaru,Polres Jember Amankan 3 Tersangka
    Dandim 0824/Jember Hadiri Sholawat Kebangsaan Masyarakat Perum Bumi Tegal Besar
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember

    Ikuti Kami